Visi Plantation - GMM:
Menjadi tonggak utama dalam keberhasilan PT. Gendhis Multi Manis (GMM)
Misi Plantation - GMM:
- Mendukung program perusahaan dalam upaya mencapai swasembada gula nasional
- Membina petani tebu untuk bekerjasama dengan PT. GMM
- Menjadikan Divisi Plantation sebagai Divisi yang terbaik di PT. GMM
- Meningkatkan kesejahteraan petani tebu
0 komentar:
Posting Komentar